Kolam Renang Nuansa Korea - Jepang
Selamat Datang di Website Kami
Kami merupakan objek wisata yang berada di Bekasi bagian selatan. Memasuki gedung loket mewah untuk memanjakan anda, pengunjung setia kami, petugas-petugas kami siap membantu dan mengarahkan pengunjung.
Tiket sudah didapat, melewati system entry yang menggunakan barcode, pengunjuung akan melewati pertokoan dengan nuansa Korea, Jepang, Singapura dan mulai masuk ke areal Santorini.
Fasilitas Grand Splash Waterpark
Percayakan Event Anda ke Kami
“Telah banyak keluarga, sekolah-sekolah maupun institusi-institusi mengadakan acara di tempat kami, begitupun dengan ”anda, silahkan menghubungi manajemen kami untuk reservasi kegiatan anda